Bremerhaven

Panduan Perjalanan

Foto disediakan oleh German National Tourist Board
Foto disediakan oleh German National Tourist Board
Bremerhaven
Bremerhaven
Bremerhaven
Sungai Weser bertemu Laut Utara di kota Saxony Bawah ini, yang terkenal akan pelabuhan luasnya serta sejarah kelautannya.

Bremerhaven yang dikenal pula sebagai “Pelabuhan Bremen,” dipengaruhi oleh lokasinya di Sungai Weser, di seberang Nordenham. Kota ini didirikan pada tahun 1827 dari sekumpulan desa di pulau kecil, muncul dan tumbuh menjadi salah satu pelabuhan kontainer terbesar di Eropa.

Pelajari sejarah kelautan penting Bremerhaven yang tercermin di sebagian besar atraksi wisata kota ini, seperti Overseas Harbor. Di Museum Kelautan Jerman, pengunjung dapat melihat sejumlah pameran khusus periode prasejarah, Romawi, dan abad pertengahan. Pelajari pelayaran modern, kapal selam, pelayaran militer, nelayan, penangkapan ikan paus, dan olah raga laut di aneka pameran lainnya. Pergilah ke bagian luar museum tempat Anda akan melihat pelabuhan yang direnovasi dengan sejumlah kapal tua, di antaranya sebuah kapal dengan tiga tiang, kapal tunda, dan kapal selam U-boat.

Festival Pelayaran Bremerhaven yang terkenal diselenggarakan di kota ini. Festival ini mengenang sejarah kelautan Bremerhaven, menarik banyak kapal dan pengunjung dari seluruh penjuru dunia. Setelah puas melihat-lihat kapal dan kapal selam, pergilah ke Kebun Binatang Am Meer Bremerhaven. Anda akan melihat beruang kutub, penguin, dan anjing laut di antara kehidupan laut arktik lainnya, di akuarium raksasa kebun binatang ini.

Temukan sejarah perpindahan penduduk di Jerman melalui pameran interaktif di Deutsches Auswandererhaus, yang ditempuh dengan berjalan kaki 10 menit dari pusat kota Bremerhaven. Pelajari perubahan iklim di Klimahaus yang terletak di sepanjang garis bujur delapan derajat. Ikuti tur pelabuhan di atas salah satu kapal tongkang dengan atap kaca yang dapat digeser untuk mendapatkan pemandangan lebih baik.

Pergilah ke High Street untuk berbelanja dan melihat-lihat pilihan makanan. Jalan khusus pejalan kaki dipenuhi pusat perbelanjaan kecil dan toko berfilial pakaian bermerek. Banyak restoran di area ini yang terutama menyajikan hidangan laut setempat.

Bremerhaven dapat dijangkau dengan mudah dari Bremen dan Hamburg. Terletak di barat laut Jerman, kota ini bisa menjadi titik keberangkatan ke sejumlah kota kecil di area ini.

Discover neighborhoods in Bremerhaven

Default Image

Mitte-Süd

Jelajahi sejumlah tempat menarik seperti Pusat Emigrasi Jerman dan Climate House saat Anda berkunjung ke Mitte-Süd.

Mitte-Süd
Default Image

Nord-Mitte

Meski Nord-Mitte tidak memiliki banyak tempat wisata unggulan, Anda dapat berpetualang ke kawasan sekitar dan menemukan tempat-tempat menarik seperti Pusat Emigrasi Jerman dan Zoo at the Sea.

Nord-Mitte
ATLANTIC Hotel Sail City
ATLANTIC Hotel Sail City
4 out of 5
Am Strom 1, Bremerhaven, HB
Harga Rp2.212.831 per malam dari 4 Mei hingga 5 Mei
Rp2.212.831
total Rp2.478.371
termasuk pajak & biaya lainnya
4 Mei - 5 Mei
Menginaplah di hotel pantai bintang 4 ini di Bremerhaven. Nikmati WiFi gratis, spa layanan lengkap, dan tepi pantai. Objek wisata populer seperti Museum Maritim ...
8,8/10 Excellent! (673 ulasan)
"Awesome, amazing place"

Diulas pada tanggal 28 Apr 2025

ATLANTIC Hotel Sail City
THE LIBERTY Hotel Bremerhaven, BW Signature Collection
THE LIBERTY Hotel Bremerhaven, BW Signature Collection
4 out of 5
Columbusstrasse 67, Bremerhaven, Bremen
Harga Rp1.735.389 per malam dari 25 Mei hingga 26 Mei
Rp1.735.389
total Rp1.943.636
termasuk pajak & biaya lainnya
25 Mei - 26 Mei
Menginaplah di hotel spa bintang 4 ini di Bremerhaven. Nikmati WiFi gratis, spa layanan lengkap, dan teras rooftop. Objek wisata populer seperti Pusat Emigrasi ...
8,8/10 Excellent! (287 ulasan)
"Wie erwartet."

Diulas pada tanggal 20 Apr 2025

THE LIBERTY Hotel Bremerhaven, BW Signature Collection
Im-Jaich OHG Hotel Bremerhaven
Im-Jaich OHG Hotel Bremerhaven
Am Neuen Hafen 19, Bremerhaven
Menginaplah di hotel ini di Bremerhaven. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan parkir gratis. Tamu kami memuji staf di ulasan kami. Objek wisata populer seperti ...
9,2/10 Wonderful! (239 ulasan)
"Mitarbeiter alle nett und freundlich"

Diulas pada tanggal 15 Apr 2025

Im-Jaich OHG Hotel Bremerhaven
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Limehome Bremerhaven Kantstraße
Limehome Bremerhaven Kantstraße
Kantstraße 4, Bremerhaven, HB
Menginaplah di hotel apartemen ini di Bremerhaven. Nikmati WiFi gratis, fasilitas laundry, dan TV satelit. Objek wisata populer seperti Zoo at the Sea dan Pusat ...
9,6/10 Exceptional! (38 ulasan)
"Wir würden immer wieder bei limehome mieten . Es war sauber sehr schön alles sehr neu und mit einem Zahlenschloss gesichert unten sowie oben man hört nichts vom Rest und auch draußen ist es sehr ruhig etwas zum Einkaufen hat man auch in 5 min erreicht und sogar ein 24 Std Supermarkt . Ca zwei km ..."

Diulas pada tanggal 25 Apr 2025

Limehome Bremerhaven Kantstraße
Apart Brunnen Bremerhaven
Apart Brunnen Bremerhaven
Hafenstraße 127, Bremerhaven, HB
Menginaplah di hotel apartemen ini di Bremerhaven. Nikmati WiFi gratis dan pembersihan kamar. Objek wisata populer seperti Pusat Emigrasi Jerman dan Gereja Peringatan ...
7,8/10 Good! (8 ulasan)
"Das Zimmer war vollkommen ausreichend, sauber, modern! War früher angekommen, Zimmer zwar noch nicht fertig, konnte meinen Rucksack dort aber bereits abstellen. Wlan leider schlecht (Zi.21) und Kommunikation nur auf Russisch! Bäcker nebenan da im Hotel kein Frühstück, ansonsten ist die Lage mit "Multikulti" ..."

Diulas pada tanggal 21 Apr 2025

Apart Brunnen Bremerhaven
Hafen12
Hafen12
Hafenstraße 12, Bremerhaven, Bremen
Menginaplah di apartemen ini di Bremerhaven. Nikmati resepsionis 24 jam, layanan pembersihan harian, dan rental sepeda di properti. Objek wisata populer seperti ...
6,4/10 (33 ulasan)
"Zimmer sind groß. Zimmer 107 ist so groß das man noch ein Tisch und 2 Stühle rein stellen kann. Zimmer 101 sind die Matratzen sind durchgelegen und es fehlen Nachttische. Zimmer sind alt aber sauber."

Diulas pada tanggal 19 Jul 2024

Hafen12
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Kota di dekat Bremerhaven