Kuil Quan Cong

Kuil Quan Cong


Lihat contoh cantik olah-keterampilan etnis Tionghoa dalam patung-patung dan karya seni indah di kuil yang penuh warna ini.

Nama Kuil Quan Cong diambil dari nama seorang jenderal Tionghoa zaman dahulu yang memenangkan sejumlah perang selama masa Dinasti Han (206 SM - 220 M). Warna merah, keemasan, dan hijau pada kuil dan karya seninya yang indah tetap menjadi pemandangan menarik hingga sekarang. Dibangun tahun 1653, Kuil Quan Cong telah direkonstruksi beberapa kali. Seperti banyak bangunan historis lain di Hoi An, keutuhannya terpelihara dan masih tampak kurang lebih sama seperti aslinya. Kini bangunan ini ditetapkan sebagai Situs Sejarah dan Budaya Nasional.Bagian luar kuil terbuat dari batu bata merah muda dan atapnya dari ubin hijau mengilat dengan hiasan makhluk-makhluk mistis seperti naga dan unicorn.Begitu mendekati aula depan, perhatikan jalan masuk yang dihiasi dengan dua naga biru saling berbelit di antara mega-mega. Konon, Quan Cong adalah penjelmaan Thanh Long (Naga Biru) dan Bach Ho (Harimau Putih). Lurus dari aula utama berdiri patung megah Quan Cong di altar utama. Ia diapit oleh dua pengawalnya, Quan Binh dan Chau Thuong. Kebesaran Cong semakin dipertegas dengan berbagai tokoh Tionghoa yang dipajang di sekeliling kuil, masing-masing memuji nama Cong. Pujian ini diberikan oleh berbagai anggota keluarga kerajaan dan intelektual kenamaan.Di kedua sisi altar terdapat aneka senjata dan peralatan ritual. Lonceng dan genderang diberikan pada abad ke-20 oleh Bao Dai, raja saat itu. Di belakang aula depan terdapat tempat suci. Di sini Anda akan menemukan dua patung kuda Cong berukuran penuh. Fitur lain yang layak dilihat adalah kolam indah yang didiami kawanan kura-kura.Kuil Quan Cong berada di 24 Nguyen Hue. Tempat ini buka setiap hari dan gratis. Dua kali setahun kuil ini menjadi pusat perziarahan dengan diadakannya Ong Pagoda Festival. Periksa kalender untuk melihat apakah kunjungan Anda bertepatan dengan acara tersebut.

Tempat populer untuk dikunjungi


Opsi Penginapan Terbaik Dekat Kuil Quan Cong

Allegro Hoi An. A Little Luxury Hotel & Spa
Allegro Hoi An. A Little Luxury Hotel & Spa
5 out of 5
02- 86 Tran Hung Dao Cam Pho, Hoi An
Allegro Hoi An. A Little Luxury Hotel & Spa
Hoi An Historic Hotel
Hoi An Historic Hotel
4 out of 5
10 Tran Hung Dao St., Hoi An, Quang Nam
Hoi An Historic Hotel
Almanity Hoi An Resort & Spa
Almanity Hoi An Resort & Spa
5 out of 5
326 Ly Thuong Kiet Street, Tan An Ward, Hoi An, Quang Nam
Almanity Hoi An Resort & Spa
Hoian Central Hotel
Hoian Central Hotel
3 out of 5
301 Nguyen Duy Hieu, Hoi An
Hoian Central Hotel
Little Riverside. A Luxury Hotel & Spa
Little Riverside. A Luxury Hotel & Spa
5 out of 5
09 Phan Boi Chau, Cam Chau, Hoi An, Quang Nam
Little Riverside. A Luxury Hotel & Spa
La An Old Town Hotel
La An Old Town Hotel
3 out of 5
10 Luu Quy Ky, Minh An, Hoi An, Quang Nam
La An Old Town Hotel
Anantara Hoi An Resort
Anantara Hoi An Resort
5 out of 5
1 Pham Hong Thai Street, Hoi An, Quang Nam
Anantara Hoi An Resort
La Siesta Hoi An Resort & Spa
La Siesta Hoi An Resort & Spa
5 out of 5
134 Hung Vuong, Thanh Ha, Hoi An
La Siesta Hoi An Resort & Spa
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.