Careggi Rifredi

Florence
Careggi Rifredi
Kunjungi kawasan yang penuh dengan museum, vila bersejarah, dan taman yang indah ini, tempat sempurna untuk bersantai jauh dari pusat kota yang ramai.

Anda dapat menemukan Rifredi di utara pusat kota Florence, kawasan luas yang penuh dengan objek wisata menarik. Perhatikan vila indah dengan taman, termasuk Medici Villa di Careggi yang merupakan Situs Warisan Dunia UNESCO. Kunjungi museum, seperti Museo Stibbert. Kawasan ini sempurna untuk menikmati jalan-jalan malam di berbagai tempat hiburan.

Telusuri koleksi Frederick Stibbert, seorang berkebangsaan Inggris dari abad ke-19 yang ingin mengubah rumahnya menjadi museum. Dia berhasil. Kini, koleksi senjata dan baju baja, kostum, keramik, dan lain-lain miliknya dipamerkan sebagai Museo Stibbert. Jangan lupa untuk mengunjungi taman yang berada dekat museum, Giardino del Museo Stibbert.

Berjalanlah di tengah-tengah berbagai koleksi pohon tua serta kapel pribadi dan berbagai patung di taman Parco di Villa Fabbricotti yang luar biasa. Masuklah ke dalam vila abad ke-16 dengan tangga besarnya yang terkenal. Jangan lupa untuk membawa bekal piknik ke Giardino Baden Powell, yang memiliki banyak meja piknik serta area bermain anak-anak.

Medici Villa di Careggi dulu merupakan kantor pusat Platonic Academy, tempat berkumpulnya seniman, penulis, dan filsuf masa Renaisans. Berjalanlah melewati lukisan dindingnya dan perhatikan kebun buah dan bunganya yang dirancang dengan rapi. Anda dapat menemukan berbagai bangunan universitas, termasuk kampus Italia dari Universitas New York, yang memiliki lima vila, kebun zaitun, dan taman.

Saat menelusuri kawasan ini, singgahlah di salah satu kafe atau restorannya untuk menikmati secangkir kopi atau makan siang. Saat matahari terbenam, Anda dapat menghadiri pertunjukan di Teatro di Rifredi atau Auditorium Flog.

Sebagian besar objek wisata di Rifredi dapat dicapai dengan berjalan kaki selama 30 menit dari pusat kawasan. Ada juga layanan bus umum di Florence yang dapat membawa Anda ke dekat sebagian besar destinasi. Anda juga bisa naik kereta ke Stazione Firenze Rifredi di sisi barat kawasan.

Bila Anda merasa pusat kota Florence ramai, kunjungi Rifredi dan nikmati objek wisata yang tidak terlalu ramai namun tak kalah indahnya.


Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata


Hotel populer di Careggi Rifredi

Hu Firenze Camping In Town
Hu Firenze Camping In Town
Via Generale Dalla Chiesa, 1-3, Florence, FI
Harga Rp1.492.450 per malam dari 7 Jun hingga 8 Jun
Rp1.492.450
per malam
7 Jun - 8 Jun
Menginaplah di bumi perkemahan ini di Florence. Nikmati parkir gratis, kolam renang outdoor, dan 3 bar tepi kolam renang. Tamu kami memuji sarapan dan kolam ...
8,6/10 Excellent! (990 ulasan)
Teltta huone
"Huippu paikka hinta-laatusuhteeltaan. Rento meininki alueella. Teltoissa kaikki tarpeellinen mutta naulakoita vähän vaatteiden kuivatukseen. Sängyssä ei ollut kunnon peittoa vaan lakana+päiväpeitto systeemi joka oli vähän outo mutta ainakin naapuri kantoi oikeita peittoja jostain, joten ne varmaan ..."

Diulas pada tanggal 1 Jun 2024

Hu Firenze Camping In Town
Hotel Corolle
Hotel Corolle
3 out of 5
Via G Caccini, 24, Florence, FI
Harga Rp1.947.433 per malam dari 9 Jun hingga 10 Jun
Rp1.947.433
per malam
9 Jun - 10 Jun
Menginaplah di hotel bisnis bintang 3 ini di Florence. Nikmati WiFi gratis, layanan kamar 24 jam, dan parkir (biaya tambahan). Objek wisata populer seperti Katedral ...
6,6/10 (296 ulasan)
"Ottima scelta per chi deve fare degli accertamenti al CTO di Careggi Nel complesso tutto buono"

Diulas pada tanggal 12 Mar 2024

Hotel Corolle
The Social Hub Florence Lavagnini
The Social Hub Florence Lavagnini
4 out of 5
Viale Spartaco Lavagnini 70 72, Florence
Harga Rp3.221.924 per malam dari 16 Jun hingga 17 Jun
Rp3.221.924
per malam
16 Jun - 17 Jun
Menginaplah di hotel bisnis bintang 4 ini di Florence. Nikmati WiFi gratis, 2 bar/lounge, dan teras rooftop. Tamu kami memuji sarapan dan bar di ulasan kami. ...
8,8/10 Excellent! (1.011 ulasan)
"Struttura moderna, eccellente. Personale giovane e gentilissimo"

Diulas pada tanggal 28 Mei 2024

The Social Hub Florence Lavagnini
IQ Hotel Firenze
IQ Hotel Firenze
4 out of 5
Via Camillo Cavour, 88, Florence
Harga Rp3.846.353 per malam dari 4 Jul hingga 5 Jul
Rp3.846.353
per malam
4 Jul - 5 Jul
Menginaplah di hotel spa bintang 4 ini di Florence. Nikmati WiFi gratis, kolam renang outdoor, dan spa layanan lengkap. Tamu kami memuji sarapan dan restoran ...
9,6/10 Exceptional! (417 ulasan)
"The hotel is amazing. Everything is above and beyond expectations. Wonderful service. The breakfast buffet is the best I’ve ever had."

Diulas pada tanggal 30 Mei 2024

IQ Hotel Firenze
25hours Hotel Florence Piazza San Paolino
25hours Hotel Florence Piazza San Paolino
4 out of 5
Piazza Di San Paolino 1, Florence
Harga Rp4.968.964 per malam dari 1 Jul hingga 2 Jul
Rp4.968.964
per malam
1 Jul - 2 Jul
Menginaplah di hotel ramah lingkungan bintang 4 ini di Florence. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan pusat kebugaran. Tamu kami memuji sarapan ...
9,2/10 Wonderful! (404 ulasan)
"Bar can be open later and earlier. All around great experience and definitely would stay again!"

Diulas pada tanggal 2 Jun 2024

25hours Hotel Florence Piazza San Paolino
Globus Urban Hotel
Globus Urban Hotel
4 out of 5
Via Sant'Antonino 24, Florence, FI
Harga Rp4.539.710 per malam dari 9 Jun hingga 10 Jun
Rp4.539.710
per malam
9 Jun - 10 Jun
Menginaplah di hotel bintang 4 ini di Florence. Nikmati WiFi gratis, layanan kamar, dan resepsionis 24 jam. Tamu kami memuji sarapan dan staf di ulasan kami. ...
9,4/10 Exceptional! (1.010 ulasan)
Loved this hotel!
"We loved the hotel and we loved Florence. The front desk staff was phenomenal and so helpful. They were very friendly. The breakfast every morning was delightful. We had to leave early in the morning before breakfast was open and they had a breakfast bag for us for our travels. So thoughtful! I highly ..."

Diulas pada tanggal 2 Jun 2024

Globus Urban Hotel
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Pemukiman lain di Careggi Rifredi

Default Image

San Lorenzo

San Lorenzo terkenal memiliki pertokoan populer, berbagai objek wisata populer seperti Pusat Sejarah - Pusat Kota dan Biara dan Museum San Marco, serta metro di Strozzi - Fallaci Tram Stop yang bisa digunakan untuk berkeliling kota.

San Lorenzo
Default Image

Le Cure

Jelajahi sejumlah tempat menarik seperti Pusat Sejarah - Pusat Kota dan Villa Il Ventaglio saat Anda berkunjung ke Le Cure.

Le Cure
Default Image

San Jacopino

Saat mengunjungi San Jacopino, luangkan waktu untuk singgah di sejumlah tempat menarik seperti Pusat Sejarah - Pusat Kota atau berkeliling kota menggunakan metro dari Belfiore Tram Stop.

San Jacopino
Default Image

Stasiun Santa Maria Novella

Nikmati pertokoan populer di Stasiun Santa Maria Novella atau singgahlah di Piazza di Santa Maria Novella yang menarik untuk dikunjungi. Anda juga dapat menaiki metro dari Porta al Prato - Leopolda Tram Stop atau Fratelli Rosselli Tram Stop untuk mengunjungi lebih banyak tempat yang ada di Porta al Prato.

Stasiun Santa Maria Novella
Default Image

Santissima Annunziata

Santissima Annunziata terkenal akan kebun yang indahnya, tetapi Pusat Sejarah - Pusat Kota atau Sinagoga Agung Florence juga menarik untuk dikunjungi jika Anda menginginkan jenis keseruan yang berbeda.

Santissima Annunziata
Default Image

Duomo

Katedral Saint Mary of the Flower dan Galeri Uffizi hanyalah sebagian objek wisata yang dapat dinikmati di Duomo. Banyak pengunjung juga menyukai museum yang memukau, katedral nan megah, serta pertokoan populer.

Duomo

Careggi Rifredi