Andalo

Panduan Perjalanan

Andalo 🏔⛪️
Andalo 🏔⛪️
Andalo, Trento, Italia - 1 Maggio 2012
Near Andalo (TN) Italy - December 28, 2014
Church - Andalo, Trento, Italy
Traveler yang menyukai kegiatan luar ruangan datang ke desa resor di Brenta Dolomite ini untuk menikmati berbagai olahraga musim panas dan musim dingin.

Bersiaplah untuk liburan berisi kegiatan luar yang menyenangkan di tengah keindahan alam Andalo yang memukau. Resor indah di kawasan Trentino Italia ini menerima pengunjung di pusat olahraga gunung dan desa Alpennya sepanjang tahun. Tempat ini sesuai untuk pendakian santai dan olahraga salju yang menyenangkan, kompetisi ski, dan acara musik live.

Di atas sisi selatan desa terdapat Paganella Ski Area. Kursi lift membawa Anda naik langsung dari desa menuju medan bersalju dan lereng sejauh 31 mil (50 kilometer) Telusuri jalur yang sesuai untuk penggemar ski pemula dan penggemar ski berpengalaman. Coba pendakian salju, bermain snowshoe, dan telemarking, atau asah kemampuan gaya bebas Anda di arena bersalju. Tonton pertunjukan balap slalom dan konser ruang terbuka selama Alpine Rock Fest.

Lift tetap terbuka sepanjang musim panas, jadi Anda dapat mengakses bermil-mil jalur pendakian alam dan mengagumi pemandangannya yang menakjubkan. Para pecinta kegiatan yang memacu adrenalin mungkin ingin menikmati pemandangan dari kejauhan saat melakukan paralayang.

Desa itu sendiri merupakan kawasan santai dengan jalan yang sambung-menyambung dengan deretan chalet, penginapan, hotel, dan restoran. Cicipi hidangan tradisional Trentino seperti Spressa delle Giudicarie, keju yang dibuat dari susu pegunungan murni.

Andalo Life Park menampilkan segala hal dari lapangan mini golf dan arena es hingga jalur bersepeda, tur menunggang kuda dan kolam renang. Coba go-kart di Ice Racing Kart. Jangan lewatkan kesempatan berkunjung ke Danau Andalo. Jalur yang indah mengelilingi tepian danau menjadi jalur ski lintas alam berlampu saat musim dingin.

Berkendara singkat ke arah selatan, Anda akan menemukan desa Molveno. Di sini, Danau Molveno merupakan tempat untuk melakukan aktivitas musim panas seperti bermain kayak, berlayar, dan berselancar angin. Kursi lift membawa Anda dari desa menuju pusat Adamello Brenta Nature Park. Anda bisa menemukan rute lintas alam, jalur sepeda gunung, dan kesempatan untuk mendaki gunung. Forest Park adalah tempat permainan petualangan yang cocok untuk keluarga, di sini terdapat jembatan, tali gantung, dan bermain zip-line di antara puncak pohon.

Andalo dapat Anda capai dengan berkendara selama 1 jam dari BolzanoTerbuka di jendela baru, ibu kota kawasan Alto-Adige. Andalo menjadi lokasi awal yang tepat untuk wisata satu hari ke Trento, kota bersejarah dengan hamparan perkebunan anggur yang luas.

Pier Hotel

Pier Hotel

Via Le Val 4 Andalo TN
Menginaplah di hotel ini di Andalo. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan layanan pembersihan harian. Objek wisata populer seperti Danau Molveno dan Sekolah ...
9,4/10 Exceptional! (9 ulasan)
Fantastic Property! The owners are very personable and friendly, room was extremely comfortable and clean, with fresh towels daily. Breakfast truly Italian with fresh breads daily & lots of choice. Dinning is available, delicious food too! Totally recommend this property! Thank you, Chaio!

Diulas pada tanggal 28 Sep 2025

Pier Hotel
Hotel Continental

Hotel Continental

Via Laghet 2 Andalo TN
Menginaplah di hotel spa ini di Andalo. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan spa layanan lengkap. Objek wisata populer seperti Danau Molveno dan Lift Ski ...
8/10 Very Good! (1 ulasan)
Weekend lungo...
Albergo in ottima posizione. Personale gentile. Molto ricca la colazione. Abbiamo cenato in Albergo per tre sere. Ottima scelta.

Diulas pada tanggal 31 Jul 2025

Hotel Continental
Cavallino Lovely Hotel

Cavallino Lovely Hotel

4 out of 5
Via don F. Tenaglia, 9 Andalo TN
Menginaplah di hotel spa ini di Andalo. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan parkir gratis. Objek wisata populer seperti Danau Molveno dan Gondola Andalo-Doss ...
9,4/10 Exceptional! (21 ulasan)
Remodeled rooma

Diulas pada tanggal 31 Agu 2025

Cavallino Lovely Hotel
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Adige Apartments

Adige Apartments

via pomeranos 106 Trento TN
Menginaplah di hotel apartemen spa ini di Trento. Nikmati WiFi gratis, spa layanan lengkap, dan kasino. Objek wisata populer seperti Museum Penerbangan Gianni ...
10/10 Exceptional! (6 ulasan)
Juat amazing, from now on,every time thay i have to be in the area,they're the first place i try to book

Diulas pada tanggal 23 Des 2025

Adige Apartments
Residence Hotel Miralago

Residence Hotel Miralago

3 out of 5
Via Lungolago 41 Canzolino Pergine Valsugana TN
Menginaplah di residence spa ini di Pergine Valsugana. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan spa layanan lengkap. Objek wisata populer seperti Danau Canzolino ...
9,2/10 Wonderful! (98 ulasan)
Stanza pulita ed ordinata personale cortese ottimo rapporto qualità prezzo (solo Prima colazione)

Diulas pada tanggal 4 Jan 2026

Residence Hotel Miralago
Rio Piccolo

Rio Piccolo

3 out of 5
Via Lungolago 20 Molveno TN
Menginaplah di residence ini di Molveno. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan taman. Objek wisata populer seperti Danau Molveno dan Molveno-Pradel Lift berada ...
Perfect spot for our family to participate in Xterra. Right across the road from race area by yhe beach. We wanted a spot with kitchen and washing machine. Drying rack provided in each room. We like independence, so not the place for you if you prefer a concierge type of stay. Grocery store is a ...

Diulas pada tanggal 30 Sep 2024

Rio Piccolo
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata