Frankfurt am Main

Panduan Perjalanan

Frankfurt am Main
Frankfurt am Main
Frankfurt am Main
Frankfurt am Main
Frankfurt am Main

Video Panduan Perjalanan di Frankfurt am Main

Pusat perekonomian Eropa di tepi Sungai Main ini memiliki museum kelas dunia, anggur apel manis, dan gedung-gedung pencakar langit di Jerman hanya ada di kota ini.

Frankfurt adalah pusat finansial Eropa. The European Central Bank atau Bank Sentral Eropa berada di kota ini dan Frankfurt merupakan salah satu kota terkaya di Jerman. Sebagai satu-satunya kota di Jerman yang memiliki gedung pencakar langit, Frankfurt memiliki pemandangan cakrawala yang merupakan ciri khas dari kota ini. Kota ini juga terkenal karena memiliki berbagai museum kelas dunia dan minuman anggur apel.

Kota ini bukan hanya berisi gedung-gedung saja. Kunjungilah Kota Tua (Altstadt) untuk melihat Frankfurt pada zaman sebelum menjadi pusat finansial Uni Eropa. Meski pun sebagian besar kota ini dihancurkan oleh bom Sekutu pada Perang Dunia Kedua, banyak gedung di Kota Tua berhasil diselamatkan atau dibangun kembali dengan ketekunan. Rumah-rumah perkotaan beratap runcing membentuk Römer, balai kota Frankfurt sejak abad ke-15. Menara gereja bergaya gotik dari Katedral Frankfurt yang berusia sangat tua menjulang tinggi.

Frankfurt memiliki banyak museum berkelas dunia. Lebih dari 10 museum terletak di Museumsufer (Tanggul Museum), sebuah area di sepanjang sisi selatan Sungai Main di distrik Sachsenhausen. Museum-museum tersebut antara lain adalah German Museum of Architecture, Senckenberg, sebuah museum ilmu pengetahuan alam, dan Städel yang memiliki begitu banyak koleksi karya seni yang berusia lebih dari 700 tahun. Di seberang sungai, kunjungilah Museum of the Modern Art untuk melihat salah satu koleksi pasca Perang Dunia Kedua dan karya seni kontemporer terbaik di dunia.

Selain bir dan sosis yang menjadi makanan kegemaran di Jerman, Frankfurt juga memiliki kekhasan kuliner tersendiri. Cicipilah Handkäse mit Musik, yaitu hidangan keju yang disajikan dengan bawang bombay, atau Grüne Soße, saus hijau asam yang biasanya disajikan dengan telur dan ketang. Nikmati bersama Ebbelwoi atau minuman anggur yang terbuat dari apel. Sachsenhausen memiliki banyak bar dan restoran tradisional di mana Anda bisa mencicipi minuman khas Frankfurt ini.

Frankfurt memiliki salah satu sistem kereta api bawah tanah terluas di dunia. Terbagi antara U-Bahn dan S-Bahn, transportasi umum menjangkau hampir seluruh kota, dan juga wilayah-wilayah di sekitarnya. Jika Anda mengendarai mobil, disarankan untuk parkir di dekat stasiun di pinggiran kota dan naik kereta dari sana, karena tempat parkir di dalam kota biasanya selalu penuh.

Discover neighborhoods in Frankfurt am Main

Default Image

Wilayah Bandara Frankfurt

Anda dijamin ingin berlama-lama menikmati restoran di Wilayah Bandara Frankfurt. Luangkan waktu untuk mengunjungi objek wisata unggulan seperti Eco-Kart dan naiki metro dari Stasiun Terminal 1 - Concourse A & Z atau Stasiun Terminal 1 - Concourse B & C untuk menjelajahi kawasan ini.

Wilayah Bandara Frankfurt
Default Image

Innenstadt

Selain daya tarik utama seperti MyZeil dan Menara Eschenheimer, Innenstadt juga memiliki pertokoan populer yang menarik untuk dijelajahi. Anda juga bisa menaiki metro dari U-Bahn Hauptwache atau Stasiun Eschenheimer Tor untuk mengunjungi objek wisata lainnya di kawasan ini.

Innenstadt
Default Image

Altstadt Frankfurt

Selain daya tarik utama seperti Römerberg dan Pasar Natal Frankfurt, Altstadt Frankfurt juga memiliki pertokoan populer yang menarik untuk dijelajahi. Anda juga bisa menaiki metro dari Pemberhentian Trem Römer-Paulskirche atau U-Bahn Dom-Romar untuk mengunjungi objek wisata lainnya di kawasan ini.

Altstadt Frankfurt
Default Image

Bahnhofsviertel

Pengunjung menyukai Bahnhofsviertel karena memiliki pertokoan populer serta objek wisata unggulan seperti Kaiserstrasse dan Museumsufer. Anda juga dapat melihat lebih banyak hal di Frankfurt am Main dengan menaiki metro dari Pemberhentian Trem Weserstraße-Münchener Straße atau Pemberhentian Trem Münchener Straß/ Frankfurt Pusat.

Bahnhofsviertel
Default Image

Sachsenhausen Nord

Dikenal akan restoran dan sungainya, ada banyak tempat untuk dijelajahi di Sachsenhausen Nord. Anda dapat mengunjungi objek wisata unggulan seperti Museum Staedel dan Museumsufer. Anda juga dapat memanfaatkan metro di Pemberhentian Trem Schwanthalerstraße atau U-Bahn Schweizer Place untuk menemukan tempat-tempat menarik lainnya.

Sachsenhausen Nord
Default Image

Gallus

Wisatawan mengunjungi Gallus untuk menikmati restoran yang dimilikinya. Naiki metro di S-Bahn Galluswarte atau Perhentian Trem Galluswarte dan kunjungi objek wisata populer lainnya seperti Skyline Plaza.

Gallus
Hilton Garden Inn Frankfurt Airport

Hilton Garden Inn Frankfurt Airport

The Squaire Frankfurt
Harga Rp2.396.074 per malam dari 24 Jan hingga 25 Jan
Rp2.396.074
total Rp2.642.143
24 Jan - 25 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel spa ini di Frankfurt am Main. Nikmati WiFi gratis, spa layanan lengkap, dan sarapan (biaya tambahan). Tamu kami memuji sarapan dan staf ...
8,8/10 Excellent! (2.611 ulasan)
トランジットに便利!

Diulas pada tanggal 18 Jan 2026

Hilton Garden Inn Frankfurt Airport
Hyatt Place Frankfurt Airport

Hyatt Place Frankfurt Airport

De-Saint-Exupéry-Straße 4 Frankfurt HE
Harga Rp1.354.542 per malam dari 30 Jan hingga 31 Jan
Rp1.354.542
total Rp1.527.704
30 Jan - 31 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel bisnis ini di Frankfurt am Main. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan pusat kebugaran 24 jam. Tamu kami memuji sarapan dan ...
9,2/10 Wonderful! (2.170 ulasan)
Clean room, staff was very accommodating. Would definitely book again!

Diulas pada tanggal 12 Jan 2026

Hyatt Place Frankfurt Airport
Staycity Aparthotels, Frankfurt Airport

Staycity Aparthotels, Frankfurt Airport

Amelia-Mary-Earhart-Straße 9 Frankfurt
Harga Rp1.464.370 per malam dari 23 Jan hingga 24 Jan
Rp1.464.370
total Rp1.645.220
23 Jan - 24 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel ini di Frankfurt am Main. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan pusat kebugaran. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar ...
9/10 Wonderful! (1.040 ulasan)
Room and staff were good. Airport shuttle no longer exist.

Diulas pada tanggal 18 Jan 2026

Staycity Aparthotels, Frankfurt Airport
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Rioca Hafeninsel Posto 8

Rioca Hafeninsel Posto 8

Hafeninsel 29 Offenbach am Main HE
Menginaplah di hotel apartemen ini di Offenbach am Main. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan fasilitas laundry. Objek wisata populer seperti Römerberg ...
9,4/10 Exceptional! (135 ulasan)
Everything was amazing—the people, the vibes, the room—and I can’t forget the staff; they were absolutely amazing and kind. Honestly, if I ever come back to Frankfurt, I will definitely be coming back here.

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

Rioca Hafeninsel Posto 8
Adina Apartment Hotel Frankfurt Westend

Adina Apartment Hotel Frankfurt Westend

Osloer Strasse 3 Frankfurt HE
Menginaplah di hotel apartemen bisnis ini di Frankfurt am Main. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar. Tamu kami memuji staf dan kondisi ...
9/10 Wonderful! (1.345 ulasan)
My main issue was a missing drink. As a tourist I bought a specific drink that I was excited to try and put it in the fridge. I went out, came back, and the drink was gone. I contemplated going to the desk but knew it would be considered petty and nothing will be done. I paid a lot of money to stay ...

Diulas pada tanggal 2 Jan 2026

Adina Apartment Hotel Frankfurt Westend
Adina Apartment Hotel Frankfurt Neue Oper

Adina Apartment Hotel Frankfurt Neue Oper

4.5 out of 5
Wilhelm-Leuschner-Str. 6 Frankfurt HE
Menginaplah di hotel apartemen mewah ini di Frankfurt am Main. Nikmati WiFi gratis, spa layanan lengkap, dan sarapan (biaya tambahan). Tamu kami memuji staf ...
8,8/10 Excellent! (1.052 ulasan)
너무 좋았어요. 베란다 너머로 하늘 보기도 좋았고, 룸컨디션도 정말 좋았어요. 독일여행, 덕분에 잘 머물다 갔습니다.

Diulas pada tanggal 9 Jan 2026

Adina Apartment Hotel Frankfurt Neue Oper
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Frankfurt am Main