Halifax

Panduan Perjalanan

Halifax
Halifax
Halifax
Halifax
Halifax
Kota pelabuhan Kanada Atlantik adalah kumpulan pusaka tradisi bahari, taman rimbun, dan pantai berpasir.

Halifax memiliki vitalitas masyarakat kota pelabuhan kecil dan riuhnya kota tepi pelabuhan. Kota terbesar di Kanada Atlantik dan ibu kota Nova Scotia ini dihuni oleh lebih dari 400.000 penduduk, dan jutaan pengunjung melewati pelabuhannya tiap tahun. Suasana budaya setempat berkilau seiring dengan kebanggaan Haligonian pada warisan, alam, dan prestasi mereka.

Kota ini menyelip di salah satu pelabuhan alami terbesar di dunia. Pelabuhannya memainkan peran dalam Kekuasaan Britania Raya, dua Perang Dunia, dan konsekuensi setelah musibah Titanic. Pelajarilah sejarah pelabuhan di Museum Bahari Atlantik.

Susurilah sepanjang Halifax Harborwalk, sebuah jalan setapak yang terbentang di tepi pelabuhan di pusat kota sepanjang tiga kilometer. Karya seni publik, monumen bersejarah, dan pemandangan pelabuhan akan memandu jalan Anda.

Naiklah feri untuk melihat pelabuhan dari perairan. Kapal feri berangkat dari Terminal Feri Halifax di sepanjang Harborwalk. Dua rute feri ke Dartmouth dan Woodside dipadukan dengan sistem bus metro yang terjangkau, sehingga murah dan mudah untuk digunakan. Nikmatilah hamparan pemandangan tanpa halangan ke Pelabuhan Halifax. Anda dapat menyantap hidangan laut segar dari Atlantik di salah satu dari berbagai restoran dan kafe di sepanjang tepi perairan.

Dengan berjalan kaki sepuluh menit dari pelabuhan, Anda dapat mencapai bagian tengah pusat kota Halifax. Jelajahilah Grand Parade yang bersejarah dengan Balai Kota Halifax di sebelah utara dan Gereja Anglikan St Paul serta Gedung Majelis di sebelah selatan. Area pusat kota yang ringkas mudah untuk dijelajahi dengan berjalan kaki.

Pergilah lebih jauh ke pedesaan dan Anda akan mendapati cagar alam Halifax nan hijau dan rimbun. Citadel Hill, Museum Sejarah Alam, dan Taman Umum menanti Anda di kawasan yang senyap dan dijajari pepohonan ini.

Bandara Internasional Halifax Stanfield terletak 35 kilometer dari pusat kota Halifax dan dimasuki penerbangan dari seluruh dunia secara rutin. Berkunjunglah pada bulan Agustus untuk memaksimalkan petualangan luar ruangan Anda di laut. Musim dingin di Kanada Atlantik relatif sedang, tapi Anda perlu membungkus tubuh Anda dengan berlapis pakaian untuk bulan-bulan yang lebih dingin.

Discover neighborhoods in Halifax

Default Image

Pusat Kota Halifax

Pusat Kota Halifax menjadikan tepi laut yang menawan sebagai daya tarik utamanya. Namun, saat Anda berkunjung, tidak ada salahnya untuk singgah di Teater Neptune dan Museum Bahari Atlantik.

Pusat Kota Halifax
Default Image

South End, Halifax

Banyak wisatawan memuji tepi laut yang menawan di South End, Halifax. Namun, sempatkan juga untuk menjelajahi Nova Scotia Archives dan Auditorium Rebecca Cohn jika masih ada waktu.

South End, Halifax
Default Image

North End

Anda akan menikmati bar dan pertunjukan musik yang ada di North End. Luangkan juga waktu Anda untuk singgah di Shakespeare di Laut atau Emera Oval.

North End
Default Image

Fairmount

Jika Anda sedang mencari keseruan di sekitar Fairmount, Anda dapat mengunjungi Pantai Chocolate Lake dan Pusat Perbelanjaan Halifax.

Fairmount
Default Image

Clayton Park, Nova Scotia

Restoran dan pemandangan tepi laut adalah alasan wisatawan mengunjungi Clayton Park, Nova Scotia. Meski tidak banyak tempat menarik di kawasan ini, Anda dapat menemukan Halifax Mainland Common Park dan Pusat Permainan Kanada, tempat wisata terkenal di kawasan sekitar.

Clayton Park, Nova Scotia
Default Image

Fairview

Meski Fairview tidak memiliki banyak tempat wisata unggulan, Anda dapat berpetualang ke kawasan sekitar dan menemukan tempat-tempat menarik seperti Halifax Mainland Common Park dan Pemakaman Fairview Lawn.

Fairview
The Barrington Hotel

The Barrington Hotel

3.5 out of 5
1875 Barrington St Halifax NS
Harga Rp1.409.071 per malam dari 31 Jan hingga 1 Feb
Rp1.409.071
total Rp1.654.531
31 Jan - 1 Feb
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel bisnis ini di Halifax. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan klub kesehatan. Tamu kami memuji sarapan dan restoran di ulasan ...
7,8/10 Good! (4.805 ulasan)
Excellent

Diulas pada tanggal 12 Jan 2026

The Barrington Hotel
Cambridge Suites Hotel

Cambridge Suites Hotel

3 out of 5
1583 Brunswick St Halifax NS
Harga Rp1.835.069 per malam dari 20 Jan hingga 21 Jan
Rp1.835.069
total Rp2.154.871
20 Jan - 21 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel bisnis ini di Halifax. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan teras rooftop. Tamu kami memuji sarapan dan staf di ulasan kami. Objek wisata ...
8,8/10 Excellent! (2.241 ulasan)
Fantastic rooms, staff and breakfast in the morning!

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

Cambridge Suites Hotel
The Lord Nelson Hotel & Suites

The Lord Nelson Hotel & Suites

4.5 out of 5
1515 South Park Street Halifax NS
Refundable penuhPesan sekarang, bayar saat Anda menginap
Harga Rp1.780.818 per malam dari 21 Jan hingga 22 Jan
Rp1.780.818
total Rp2.091.032
21 Jan - 22 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel mewah ini di Halifax. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar di ulasan ...
9/10 Wonderful! (2.007 ulasan)
Clean room good food

Diulas pada tanggal 6 Jan 2026

The Lord Nelson Hotel & Suites
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Cameo Hotel and Suites

Cameo Hotel and Suites

3 out of 5
1572 Barrington St Halifax NS
Menginaplah di hotel apartemen ini di Halifax. Nikmati WiFi gratis, fasilitas laundry, dan Netflix. Tamu kami memuji kebersihan kamar di ulasan kami. Objek wisata ...
8,4/10 Very Good! (509 ulasan)
Very clean and well kept

Diulas pada tanggal 16 Jan 2026

Cameo Hotel and Suites
Lux Exec Home HFX Waterfront Pool Hot Tub

Lux Exec Home HFX Waterfront Pool Hot Tub

4.5 out of 5
2947 Purcells Cove Rd Halifax NS
Menginaplah di rumah liburan mewah ini di Halifax. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan kolam renang pribadi. Objek wisata populer seperti Halifax Waterfront ...
10/10 Exceptional! (5 ulasan)
Spacious very clean and all the amenitiies

Diulas pada tanggal 12 Okt 2025

Lux Exec Home HFX Waterfront Pool Hot Tub
Windmill walk

Windmill walk

3 out of 5
63 Windmill Rd Dartmouth NS
Menginaplah di apartemen bisnis ini di Dartmouth. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan fasilitas laundry. Objek wisata populer seperti Halifax Waterfront ...
9,2/10 Wonderful! (219 ulasan)
Great spot and perfect place to stay for a short visit. The furnished appartment is so much more comfortable than a hotel room. Had a great nap on the full size couch after a long day at work

Diulas pada tanggal 16 Des 2025

Windmill walk
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Halifax