Istanbul

Panduan Perjalanan
Istanbul
Kota terbesar Turki ini ada di Eropa dan Asia dan dulu bagian berbagai kekaisaran. Hasilnya, Istanbul menjadi kota modern dan tradisional, terkenal, serta eksotis.

Perpaduan unik antara warisan dan budaya Barat dan Timur menarik pelancong dari seluruh belahan dunia untuk mengunjungi Istanbul. Jelajahi kehangatan Turki modern di pusat perbelanjaan, galeri dan klubnya, serta daya tarik bazar tradisional, istana, kedai minuman dan masjid Turki. Keelokan alami Istanbul dengan iklim Mediterania yang menyenangkan melengkapi daya tariknya yang memesona.Terletak di Selat Bosporus, Istanbul diapit Laut Marmara di selatan dan Laut Hitam di utara. Istanbul menghubungkan Eropa dengan Asia dan posisi strategis ini telah menyulut sejumlah perebutan kekuasaan. Di bawah kekuasaan Turki yang sebelumnya bernama Bizantium dan Konstantinopel, Istanbul pernah menjadi ibu kota kekaisaran Romawi, Bizantium, Latin dan Ottoman serta menjadi pusat peradaban Islam. Orang Turki mulai menyebutnya Istanbul, nama yang diresmikan saat Republik Turki diproklamasikan pada tahun 1923.Semenanjung Sultanahmet, tempat beradanya Kota Tua, mencerminkan keragaman politik dan agama Istanbul di masa lalu, terutama arsitekturnya. Hagia Sophia (Ayasofya) yang terkenal misalnya, dahulu adalah gereja katedral Kristen dan kemudian menjadi masjid. Kunjungi Istana Topkapi (Topkapı Sarayı), Hippodrome(Hipodrom) dan Masjid Biru (Masjid Sultan Ahmed) yang berada berdekatan dan sisihkan uang lira Anda untuk membeli buah tangan di Bazar Raya (Kapalı Çarşı). Pandangi semua itu dari puncak Menara Galata (Galata Kulesi) yang didirikan di abad ke-14 atau kunjungi Miniatürk yang berada tidak jauh untuk melihat versi miniatur semua bangunan ini. Dinginkan tubuh Anda di Reservoir Basilika yang berada di bawah tanah.Seberangi Jembatan Galata yang membentang di atas muara Tanduk Emas untuk mengunjungi Alun-Alun Taksim dan Kota Baru. Nikmati gedung pencakar langit modern, klub malam dan tempat perbelanjaan serta saksikan remaja modis berbaur dengan pebisnis. Belilah kartu Istanbulkart untuk dapat mengakses semua transportasi umum dengan mudah paling tepat menggunakan kapal feri untuk melihat Istana Beylerbeyi di seberang selat.Lebih dari 13 juta orang tinggal di Istanbul sehingga menjadikannya salah satu kota paling padat di Eropa dan Anda dapat melihat atraksinya dengan mudah. Perpaduan antara Timur dan Barat di Istanbul yang tercermin dalam budaya, arsitektur, seni dan kulinernya benar-benar unik.

Discover neighborhoods in Istanbul

Default Image

Sultanahmet

Selain daya tarik utama seperti Masjid Biru dan Sultanahmet Square, Sultanahmet juga memiliki pertokoan populer yang menarik untuk dijelajahi. Anda juga bisa menaiki metro dari Stasiun Sultanahmet atau Stasiun Cemberlitas untuk mengunjungi objek wisata lainnya di kawasan ini.

Sultanahmet
Default Image

Taksim

4/5(1 ulasan area)

Selain daya tarik utama seperti Taksim Square dan Demiroren Istiklal, Taksim juga memiliki pertokoan populer yang menarik untuk dijelajahi. Anda juga bisa menaiki metro dari Stasiun Taksim atau Stasiun Findikli untuk mengunjungi objek wisata lainnya di kawasan ini.

Taksim
Default Image

Pusat Kota Istanbul

Dikenal memiliki kafe yang menarik dan pertokoan populer, ada banyak hal yang bisa dinikmati dari Pusat Kota Istanbul. Kunjungi objek wisata unggulan seperti Masjid Biru dan Taksim Square, kemudian naiki metro dari Stasiun Aksaray atau Stasiun Trem Aksaray untuk menjelajahi tempat menarik lainnya di kota ini.

Pusat Kota Istanbul
Default Image

Kadıköy

Selagi berada di Kadıköy, pertimbangkan untuk mengunjungi Museum Mainan Istanbul dan luangkan waktu untuk menikmati restoran. Jika Anda ingin mengunjungi lebih banyak tempat di kota ini, gunakan metro yang ada di Stasiun Bahariye atau Acibadem Station.

Kadıköy
Default Image

Fatih

Selain daya tarik utama seperti Grand Bazaar dan Masjid Biru, Fatih juga memiliki pertokoan populer yang menarik untuk dijelajahi. Anda juga bisa menaiki metro dari Stasiun Aksaray atau Stasiun Yusufpasa untuk mengunjungi objek wisata lainnya di kawasan ini.

Fatih
Default Image

Beşiktaş

Wisatawan memilih mengunjungi Beşiktaş untuk menikmati restoran yang dimilikinya. Manfaatkan metro di Nispetiye Station atau Etiler Station dan kunjungi objek wisata menarik lainnya seperti Zorlu Performing Arts Center.

Beşiktaş
Swissotel The Bosphorus Istanbul
Swissotel The Bosphorus Istanbul
5 out of 5
Visnezade Mah. Acisu Sok. NO. 19, Macka Besiktas, Istanbul, Istanbul
Harga Rp4.072.295 per malam dari 22 Apr hingga 23 Apr
Rp4.072.295
per malam
22 Apr - 23 Apr
Menginaplah di hotel mewah bintang 5 ini di Istanbul. Nikmati WiFi gratis, kolam renang outdoor, dan 8 restoran. Tamu kami memuji sarapan dan kolam renang di ...
9,2/10 Wonderful! (1.007 ulasan)
"The view from the hotel is stunning and the Bosphurus strait is within walking distance."

Diulas pada tanggal 17 Apr 2024

Swissotel The Bosphorus Istanbul
The Ritz-Carlton, Istanbul
The Ritz-Carlton, Istanbul
5 out of 5
Suzer Plaza, Askerocagi Caddesi, No:6, Elmadag/Sisli, Istanbul
Harga Rp4.223.917 per malam dari 26 Apr hingga 27 Apr
Rp4.223.917
per malam
26 Apr - 27 Apr
Menginaplah di hotel mewah bintang 5 ini di Istanbul. Nikmati WiFi gratis, kolam renang outdoor, dan 5 restoran. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar di ...
9,2/10 Wonderful! (810 ulasan)
"Excellent choice for Istanbul. Standard breakfast. Nobu below expectation . Housekeeping is superb! They come 3 times/day"

Diulas pada tanggal 16 Apr 2024

The Ritz-Carlton, Istanbul
The Green Park Pendik
The Green Park Pendik
5 out of 5
Kaynarca Mah. Erol Kaya Cad., No:204 Pendik, Istanbul, Istanbul
Harga Rp841.080 per malam dari 21 Apr hingga 22 Apr
Rp841.080
per malam
21 Apr - 22 Apr
Menginaplah di hotel mewah bintang 5 ini di Istanbul. Nikmati parkir gratis, kolam renang outdoor, dan 5 restoran. Objek wisata populer seperti Viaport Outlet ...
6,8/10 (1.185 ulasan)
"Good hotel for a short stay near sabiha gokcen airport."

Diulas pada tanggal 15 Apr 2024

The Green Park Pendik
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
G Tower Residences
G Tower Residences
Mimar Sinan Cd 35, Istanbul, Istanbul
Menginaplah di residence bisnis ini di Istanbul. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan sarapan. Objek wisata populer seperti Mall of Istanbul dan Pantai Florya ...
8,2/10 Very Good! (134 ulasan)
"Super magnifique ❤️"

Diulas pada tanggal 29 Mar 2024

G Tower Residences
The Superior Living Batisehir
The Superior Living Batisehir
Goztepe Mah Batisehir G3 Block, Istanbul, Istanbul
Menginaplah di residence spa ini di Istanbul. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan kolam renang outdoor. Objek wisata populer seperti Mall of Istanbul dan ...
9/10 Wonderful! (68 ulasan)
"Their service was awesome. They really care about their guests. Special I would love to mention the name Veysel and Baris can.veysel was very caring and cooperative during our visit.it’s a very good place to stay near the city with reasonable price."

Diulas pada tanggal 18 Apr 2024

The Superior Living Batisehir
Somerset Maslak Istanbul
Somerset Maslak Istanbul
Maslak 1453, Maslak District, Sogut Street No:20AA C15, Sariyer
Menginaplah di hotel apartemen cocok untuk keluarga ini di Sariyer. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan kolam renang outdoor. Objek wisata populer seperti ...
8,2/10 Very Good! (186 ulasan)
Temizlik serpil
"Temizlik görevlisi Serpil hanım harikasınız:) hem Güleryüz hem işinin hakkını veren bir hanımefendi tebrik ediyorum"

Diulas pada tanggal 5 Mar 2024

Somerset Maslak Istanbul
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Istanbul