Phnom Penh

Panduan Perjalanan

Phnom Penh showing a square or plaza, nightlife and a fountain
Phnom Penh showing a square or plaza, nightlife and a fountain
Cambodia featuring a park and a monument
Bird's eye view of lush green vegetation surrounding a large lotus leaf in Phnom Penh, Cambodia
Market display of fresh garlic in Phnom Penh, Cambodia, showcasing vibrant local produce and culinary staples
Phnom Penh memikat pengunjung dengan relik dan kuil kunonya, sejarahnya yang dalam dan penuh gejolak, serta energi era modernnya.

Sejarah rumit dan brutal Phnom Penh menjadikannya tempat yang menarik untuk dikunjungi. Susuri jalan-jalannya dan saksikan kota yang perlahan-lahan bangkit dari kekacauan selama puluhan tahun ini. Dahulu kota ini adalah ibu kota Kerajaan Kamboja dan kemudian menjadi kantor pusat pemerintahan kolonial Prancis. Pada tahun 1975, Khmer Merah mengambil alih dan selama beberapa tahun berikutnya kota ini menjadi saksi kebrutalan sebelum rezim itu ditumbangkan oleh rakyat Vietnam pada tahun 1979.

Sekarang kota ini menjadi ibu kota ekonomi dan politik Kamboja dengan berbagai kuil paling spektakuler dan museum yang membuat merinding. Anda akan menemukan pasar jalanan yang sibuk, lalu lintas yang kacau, dan aneka bangunan dari sepanjang sejarah Phnom Penh. Kunjungi Wat Phnom untuk melihat kuil yang namanya digunakan untuk menamai kota ini. Untuk melihat sebagian bangunannya yang lebih mengesankan, kunjungi Istana Kerajaan dan Pagoda Perak. Langkahkan kaki melintasi taman-taman yang terawat asri, di antara patung-patung Buddha dari emas dan kristal, dan di atas lantai perak.

Untuk melihat lebih banyak kuil kuno, kunjungi Wat Sarawan atau Wat Ounalom. Segarkan pengetahuan sejarah Anda dengan meluangkan waktu di Museum Nasional Kamboja. Di sana terdapat aneka patung dan artefak dari zaman Angkor dan sebelumnya. Pengunjung yang ingin memahami masa lalu suram negara ini sebaiknya mendatangi Museum Genosida Tuol Sleng. Di dalam sekolah yang diubah Pol Pot menjadi Penjara S-21 keji ini Anda akan melihat pajangan yang menyentuh hati dan sisa-sisa sel yang sesak.

Datanglah ke Ladang Pembantaian Choeung Ek untuk mengetahui lebih jauh. Di sana terdapat lubang-lubang yang menjadi kuburan bagi tahanan yang dibantai, juga stupa Buddha yang dijejali tengkorak-tengkorak korban.

Kembali ke kota, kunjungi Pasar Pusat Art-Deco. Beli apa saja di sini, mulai pakaian dan perhiasan hingga bunga. Untuk jalan-jalan malam yang menyenangkan, datanglah ke Sisowath Quay. Ada banyak restoran bagus, kafe yang layak, dan beberapa bar di sana.

Discover neighborhoods in Phnom Penh

Default Image

Pusat Kota Phnom Penh

Pusat Kota Phnom Penh adalah tujuan bagi wisatawan yang mencari bar, museum, dan sungai. Anda juga dapat mengunjungi tempat wisata seperti Phsar Thom Thmei atau Wat Phnom saat menjelajahi kawasan sekitar.

Pusat Kota Phnom Penh
Default Image

Daun Penh

Nikmati bar yang nyaman dan pemandangan sungai yang memukau di Daun Penh. Singgahi juga Museum Nasional atau Phsar Thom Thmei ketika mengunjungi kawasan ini.

Daun Penh
Default Image

Boeung Keng Kang

Banyak wisatawan mengunjungi Boeung Keng Kang untuk menikmati restorannya, tetapi Anda juga dapat mengunjungi tempat wisata unggulan lain seperti Monumen Kemerdekaan dan Taman Preah Sihanouk saat berkunjung.

Boeung Keng Kang
Default Image

Chamkar Mon

Kasino, bar koktail, dan spa adalah beberapa hal menarik di Chamkar Mon. Namun, sempatkan juga untuk singgah di Monumen Kemerdekaan atau AEON Mall saat Anda berkunjung.

Chamkar Mon
Default Image

Sangkat Tonle Bassac

Singgahi sejumlah tempat yang menarik seperti AEON Mall dan Kasino NagaWorld saat berkunjung ke Sangkat Tonle Bassac.

Sangkat Tonle Bassac
Default Image

Tuol Kouk

Tuol Kouk memiliki pemandangan tepi sungai dan pusat perbelanjaan yang terkenal istimewa. Sempatkan juga untuk singgah di Monireth Boulevard atau Mal TK Avenue saat Anda berkunjung.

Tuol Kouk
Plantation Urban Resort & Spa

Plantation Urban Resort & Spa

4 out of 5
#28, Street 184 Phnom Penh
Harga Rp1.503.119 per malam dari 9 Feb hingga 10 Feb
Rp1.503.119
total Rp1.770.824
9 Feb - 10 Feb
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel spa ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan 2 kolam renang outdoor. Tamu kami memuji kolam renang dan staf di ulasan ...
9,4/10 Exceptional! (869 ulasan)
Everything was excellent

Diulas pada tanggal 14 Jan 2026

Plantation Urban Resort & Spa
Luxcity Hotel & Apartment

Luxcity Hotel & Apartment

4 out of 5
Building No. 37A, Street 118 Phnom Penh
Harga Rp824.568 per malam dari 1 Feb hingga 2 Feb
Rp824.568
total Rp971.423
1 Feb - 2 Feb
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel bisnis ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan sarapan (biaya tambahan). Tamu kami memuji staf di ulasan kami. Objek ...
9,4/10 Exceptional! (494 ulasan)
Très grande chambre, service impeccable, propreté impeccable. Nous avons passé un excellent séjour. Seule petite ombre au tableau, par jour de vent, les barrières des balcons, qui sont perforées, vibrent et provoquent un hurlement infernal. Si vous êtes comme nous dans la chambre 1004, achetez des ...

Diulas pada tanggal 12 Jan 2026

Luxcity Hotel & Apartment
Aquarius Hotel & Urban Resort Phnom Penh

Aquarius Hotel & Urban Resort Phnom Penh

4 out of 5
No.5, Street 240 Phnom Penh
Harga Rp649.089 per malam dari 10 Feb hingga 11 Feb
Rp649.089
total Rp801.320
10 Feb - 11 Feb
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel spa ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan spa layanan lengkap. Tamu kami memuji kolam renang dan staf di ulasan kami. ...
9,2/10 Wonderful! (733 ulasan)
.

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

Aquarius Hotel & Urban Resort Phnom Penh
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Merton Holiday Inn

Merton Holiday Inn

4.5 out of 5
Street 579 Phnom Penh Phnom Penh
Menginaplah di hotel apartemen mewah ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan sarapan (biaya tambahan). Objek wisata populer seperti Riverside ...
8/10 Very Good! (18 ulasan)
gli appartamenti sono carini e comodi per andare in famiglia . devono curare la colazione se la vogliono offrire ai clienti . inoltre dovrebbero al supermercato accettare carte di credito e non solo cash

Diulas pada tanggal 5 Jan 2026

Merton Holiday Inn
Oakwood Premier Phnom Penh

Oakwood Premier Phnom Penh

4.5 out of 5
One Park, No. 58, Street R8 Phnom Penh
Menginaplah di hotel apartemen mewah ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan sarapan (biaya tambahan). Objek wisata populer seperti Istana ...
9/10 Wonderful! (42 ulasan)
Virkelig fine værelser med masser af plads. Meget rent og pænt. Overnattede en enkelt nat og fik sen checkout uden ekstra omkostninger. Meget imødekommende personale der var yderst hjælpsomme. Rigtig godt træningslokale med alt til styrketræning og 3 løbebånd og 3 motionscykler. Fin lille poll

Diulas pada tanggal 2 Jan 2026

Oakwood Premier Phnom Penh
Palace Gate Hotel & Residence by EHM

Palace Gate Hotel & Residence by EHM

4 out of 5
10B, St. 264, Sangkat Chaktomok Phnom Penh
Menginaplah di hotel apartemen spa ini di Phnom Penh. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan spa layanan lengkap. Tamu kami memuji staf di ulasan kami. Objek ...
8,8/10 Excellent! (343 ulasan)
a perfect visit all around

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

Palace Gate Hotel & Residence by EHM
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Phnom Penh