Fleksibilitas itu penting: Jelajahi promo dengan opsi pembatalan gratis

Penting untuk memastikan bahwa Anda dapat melakukan perubahan terhadap rencana perjalanan Anda untuk jaga-jaga. Untuk membantu Anda memulai, kami telah mengumpulkan beragam promo hotel fleksibel untuk Anda jelajahi di bawah ini—semua menawarkan kebijakan pembatalan gratis dengan periode pembatalan tertentu. Kami sarankan Anda untuk mengonfirmasi periode pembatalan tepatnya di halaman rincian hotel yang dipilih. Mencari tempat lain di situs web kami? Cukup cari opsi bertanda 'Pembatalan Gratis'. Terima kasih telah menjelajahi perjalanan Anda berikutnya dengan kami.

Melakukan perjalanan dengan fleksibilitas lebih

Bagaimana caranya untuk menemukan hotel dengan pembatalan gratis?

Perjalanan adalah bagian dari hidup kita, bahkan selama masa-masa sulit kita tidak dapat berhenti membayangkan perjalanan kita selanjutnya. Karena masa depan sulit untuk diprediksi, salah satu fitur penting dalam memesan hotel adalah pembatalan gratis. Tidak semua hotel di Expedia menawarkan manfaat ini. Penting untuk memastikan adanya manfaat ini pada hotel. Jika Anda melihat hotel dengan tanda "pembatalan gratis", maka Anda dapat berasumsi bahwa Anda dapat membatalkan perjalanan jika keadaan berubah. Baca Pertanyaan Umum Perjalanan terkait Virus Corona

 

Mengapa penting untuk memiliki fleksibilitas perjalanan?

Kami tidak ingin pelanggan tidak memiliki opsi. Penting bagi kami bahwa pelanggan dapat mengubah rencana mereka. Situasi di seluruh dunia berubah dengan cepat dan terkadang membuat traveler harus menunda atau mengubah rencananya. Selama Anda memastikan bahwa Anda memesan dengan opsi untuk membatalkan, Anda akan melindungi dompet Anda. Untuk mempelajari lebih lanjut mengenai kebijakan kami, kunjungi Portal Layanan Pelanggan kami.

 

Promo hotel apa yang disebutkan di atas?

Kami telah memilih promo yang ditawarkan hotel yang memiliki opsi pembatalan gratis. Bahkan jika terdapat opsi tersebut, penting bagi Anda untuk memastikan rencana Anda dan memastikan bahwa opsi ini benar-benar telah dipilih. Jika Anda tidak peduli dengan opsi pembatalan gratis, maka Anda juga dapat menjelajahi pilihan promo hotel kami yang lebih beragam.

Syarat & Ketentuan

Harga hotel contoh adalah harga per malam dan untuk periode perjalanan yang ditetapkan, untuk kamar twin dari jenis kamar harga terendah, belum termasuk pajak dan biaya lain.

Hemat di hotel-hotel yang berpartisipasi sebesar jumlah yang ditandakan.

Semua penawaran tergantung ketersediaan serta perubahan dan mungkin dapat dihentikan tanpa pemberitahuan.

Pembatasan tambahan, termasuk masa inap minimal, tanggal pengecualian, jenis kamar yang tersedia, dan ketentuan pembelian di muka mungkin berlaku. Silakan cek keterangan hotel masing-masing untuk rincian lebih lanjut.

Ketentuan khusus hotel mungkin berlaku dan akan diberitahukan sebelum pemesanan.

Syarat dan ketentuan Expedia yang biasanya tetap berlaku.

Promotor: BEX Travel Asia Pte Ltd.