Cambridge

Panduan Perjalanan

Cambridge
Cambridge
Cambridge
Cambridge
Cambridge
Kota indah di Inggris ini terkenal dengan universitas historisnya, arsitektur abad pertengahan, pub yang ramah, dan festival eklektik sepanjang tahun.

Ikuti jejak langkah para maestro sastra, penemu, dan pemenang Hadiah Nobel di kota Inggris bernama Cambridge ini. Kunjungi universitas bersejarah dan lihat arsitektur yang berusia ratusan tahun. Jelajahi museum seni dan nikmati dunia seni pertunjukan yang semarak. Arungi sungai yang tenang di atas perahu tradisional berdasar rata atau lewatkan waktu dengan bersantai di taman-taman umum yang asri. 

Pusat kota Cambridge adalah wilayah ringkas dengan jalanan yang dikeraskan dengan batu bata dan batu-batu bulat yang cocok dijelajahi dengan berjalan kaki. Temukan galeri, butik, pub, dan gereja di sepanjang gang-gang sempit. Kunjungi Gereja Bundar dari abad ke-12, salah satu bangunan tertua kota. Naiki tangga abad pertengahan untuk menikmati pemandangan dari menara Gereja Great St. Mary. Rasakan keramaian pub-pub Cambridge, seperti Pickerel Inn yang telah ada sejak 500 tahun silam. 

Dapatkan inspirasi dari museum kota yang beragam. Cermati seni dan barang antik dari 3000 SM hingga zaman sekarang di Museum Fitzwilliam. Kagumi karya para seniman abad ke-20, seperti Alfred Wallis dan Joan Miro, di Kettle’s Yard. Temukan artefak kuno di Museum Arkeologi dan Antropologi. Centre for Computing History memiliki pajangan komputer lawas dan permainan video klasik.

Lihat seperti apa kehidupan mahasiswa di Universitas Cambridge. Jelajahi areal kampus bersejarah ini, termasuk Kings College dan Trinity College. Berhentilah untuk membayangkan masa ketika Isaac Newton dan Oliver Cromwell menimba ilmu di sini. Ikuti wisata perahu di Sungai Cam untuk pemandangan alternatif ke arah universitas. Bersantailah di atas perahu berdasar rata yang menggeleser melintasi The Backs, sekumpulan taman dan kebun di tepi sungai.

Sepanjang musim panas, Cambridge meriah dengan acara budaya luar ruangan. Jadilah bagian dalam festival yang dikhususkan untuk bir, komedi, sastra, musik, dan seni jalanan. Summer in the City adalah serangkaian acara gratis yang diadakan di taman-taman kota yang indah.

Cambridge terletak di wilayah timur Inggris dan mudah dicapai dengan kereta api dan bus antar-kota. Kota ini hanya berjarak 50 menit dengan kereta api dari London tengah. Entah untuk berwisata atau maksud akademis, kunjungan ke Cambridge akan memuaskan, kapan pun waktunya.

Discover neighborhoods in Cambridge

Default Image

Pusat Kota Cambridge

Pusat Kota Cambridge memiliki kebun dan pemandangan tepi sungai yang terkenal istimewa. Sempatkan juga untuk singgah di Cambridge Market Square atau Cambridge Corn Exchange saat Anda berkunjung.

Pusat Kota Cambridge

Trumpington

Trumpington memiliki kedai kopi dan situs bersejarah yang terkenal istimewa. Sempatkan juga untuk singgah di Cambridge Lakes Golf Course atau Universitas Botanic Gardens saat Anda berkunjung.

Trumpington
Default Image

Petersfield

Jelajahi sejumlah tempat menarik seperti Mill Road dan Fenner's saat Anda berkunjung ke Petersfield.

Petersfield

Chesterton

Meski Chesterton tidak memiliki banyak tempat wisata unggulan, Anda dapat berpetualang ke kawasan sekitar dan menemukan tempat-tempat menarik seperti The River Cam dan Stadion Abbey.

Chesterton
Default Image

Newnham = Newnham

Singgahi sejumlah tempat yang menarik seperti Kapel King's College dan Jembatan Mathematical saat berkunjung ke Newnham = Newnham.

Newnham = Newnham

Coleridge

Meski mungkin tidak banyak tempat wisata unggulan di Coleridge, Anda dapat menjelajahi daerah sekitar dan menemukan tempat-tempat menarik seperti Cambridge Junction dan Mill Road.

Coleridge
Wilde Cambridge City Centre

Wilde Cambridge City Centre

3 out of 5
Round Church Street Cambridge England
Harga Rp2.262.760 per malam dari 18 Jan hingga 19 Jan
Rp2.262.760
total Rp2.715.312
18 Jan - 19 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel ini di Cambridge. Nikmati sarapan (biaya tambahan), pusat kebugaran 24 jam, dan resepsionis 24 jam. Objek wisata populer seperti Teater ...
9,6/10 Exceptional! (152 ulasan)
Superb stay, staff were excellent and the room was awesome! Definitely one of the best options for accommodation in Cambridge. Great location, short walk to city centre. Parking is quite expensive though.

Diulas pada tanggal 1 Jan 2026

Wilde Cambridge City Centre
Clayton Hotel Cambridge

Clayton Hotel Cambridge

4 out of 5
Station Rd Cambridge England
Harga Rp2.492.083 per malam dari 25 Jan hingga 26 Jan
Rp2.492.083
total Rp2.990.499
25 Jan - 26 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel bisnis ini di Cambridge. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar 24 jam. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar ...
9/10 Wonderful! (1.001 ulasan)
Fantastic value for money, great hotel very clean and modern and well kept, staff are freidnly too

Diulas pada tanggal 28 Des 2025

Clayton Hotel Cambridge
University Arms, Autograph Collection

University Arms, Autograph Collection

4 out of 5
Regent Street Cambridge England
Harga Rp2.866.163 per malam dari 18 Jan hingga 19 Jan
Rp2.866.163
total Rp3.439.395
18 Jan - 19 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel ini di Cambridge. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar 24 jam. Tamu kami memuji staf di ulasan kami. Objek wisata ...
8,8/10 Excellent! (560 ulasan)
The grout in the bathroom was cracked, crumbled and missing in the shower flooring where you stand. Als, there was hard water buildup on the waterfall shower head.

Diulas pada tanggal 22 Des 2025

University Arms, Autograph Collection
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Turing Locke Cambridge

Turing Locke Cambridge

4 out of 5
47 Eddington Ave Cambridge England
Menginaplah di hotel apartemen ini di Cambridge. Nikmati WiFi gratis, teras rooftop, dan sarapan (biaya tambahan). Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar ...
8,8/10 Excellent! (536 ulasan)
Great location, amenities, staff. We would stay again!

Diulas pada tanggal 3 Jan 2026

Turing Locke Cambridge
The Regent Aparthotel

The Regent Aparthotel

3.5 out of 5
41 Regent St Cambridge England
Menginaplah di hotel apartemen ini di Cambridge. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan layanan pembersihan harian. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar ...
9/10 Wonderful! (273 ulasan)
Ich war für eine Nacht im The Regent Aparthotel in Cambridge und insgesamt sehr zufrieden. Das Hotel selbst ist sehr gut, der Eingangsbereich und die Sitzbereiche sind sauber und gepflegt und zudem schön weihnachtlich dekoriert, was eine sehr angenehme Atmosphäre schafft. Das Personal war äußerst ...

Diulas pada tanggal 29 Des 2025

The Regent Aparthotel
Sidney Sussex College Cambridge

Sidney Sussex College Cambridge

2 out of 5
Sidney St Cambridge England
Menginaplah di apartemen ini di Cambridge. Nikmati taman. Objek wisata populer seperti Teater ADC dan Cambridge Market Square berada di dekat properti.
9/10 Wonderful! (15 ulasan)
Perfect for a short stay, close to central town.

Diulas pada tanggal 1 Okt 2025

Sidney Sussex College Cambridge
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Cambridge