Gold Coast

Panduan Perjalanan

Gold Coast
Gold Coast
Coolangatta which includes a high rise building, a city and a sunset
Gold Coast
Gold Coast
Jika merindukan cahaya matahari, jadikan kota yang luas ini destinasi Anda: perpaduan sempurna pantai, taman tematik, kehidupan malam, hutan hujan, dan pegunungan.

Dengan kasino, Jet Ski, kapal pesiar dan hotel mewahnya, Gold Coast bagaikan wujud nyata film James Bond. Semua taman bertema termasyhur Australia ada di sini dan pedalaman yang lebih tenang menawarkan pendakian bebatuan, penerbangan dengan pemandangan memukau dan terbang layang yang memicu adrenalin. Tidak mengherankan kita lihat jutaan pengunjung berkumpul di Gold Coast setiap tahun: Terdapat lebih dari 30 pantai, termasuk Pantai Burleigh, tempat para peselancar profesional bertanding di bulan Februari, serta tempat perbelanjaan dan wisata kuliner yang luar biasa.

Gold Coast mencakup beberapa kota tepi pantai yang dihuni oleh lebih dari setengah juta orang, menjadikannya kota terbesar keenam di Australia. Wilayah ini mencakup 541 mil persegi (1.400 kilometer persegi) mulai dari Beenleigh, sebelah selatan ibu kota Queensland, Brisbane, hingga Pantai Coolangatta di perbatasan dengan New South Wales.

Orang Australia pertama, suku Aborigin, menyebut daerah elok yang kaya akan sinar matahari ini dengan Kurrungul. Orang Eropa menghuni, mengembangkan dan menjadikan daerah ini sebagai tempat bisnis, mulai pertengahan tahun 1800-an dan seterusnya. Kota dan cakrawalanya ini mendapatkan nama Golden Coast lantaran bidang pariwisata yang berkembang pesat di tahun 1950-an dan peluang emas untuk berinvestasi di real estate.

Sejumlah pantai paling terkenal di Australia berada di Gold Coast. Dua tempat termasyhur untuk berselancar adalah Pantai Burleigh dan Pantai Surfers Paradise, sebuah area yang terkenal pula dengan tempat perbelanjaan dan wisata kulinernya. Keluarga yang mencari tempat berenang menyenangkan dapat menikmati perairan yang lebih tenang di Pantai Coolangatta.

Lebih banyak kegiatan bersenang-senang bersama keluarga menanti di Gold Coast, dengan pilihan taman hiburan yang beraneka ragam. Berinteraksilah dengan makhluk hidup laut di Sea World, jelajahi Wet‘n’Wild Water World, atau naiki kereta pahlawan super di Movie World. Anda dapat melakukan semuanya ini dan banyak lagi di taman bertema terbesar di Australia, Dreamworld.

Gold Coast menawarkan hiburan sepanjang tahun, tapi Anda mungkin ingin menghindari periode “ABG” yang heboh (saat perayaan kelulusan sekolah menengah) di bulan November. Cuaca panas dan lembap mulai bulan Desember hingga Februari (musim panas), serta kering dan cerah mulai bulan Juni hingga Agustus (musim dingin). Kala hujan maupun cerah, kemas baju renang Anda untuk menikmati salah satu destinasi liburan paling populer di Australia.

Discover neighborhoods in Gold Coast

Surfers Paradise which includes a city, a beach and a sunset

Surfers Paradise

Pantai Surfers Paradise dan Home of the Arts merupakan objek wisata unggulan di Surfers Paradise. Jelajahi kota ini dengan menumpang metro dari Stasiun Cypress Avenue atau Stasiun Florida Gardens, dan nikmati beragam pantai yang indah, spa yang menenangkan, serta pertokoan populer.

Surfers Paradise
Broadbeach featuring a high rise building, skyline and a beach

Broadbeach

Pantai yang indah, kasino kelas satu, dan pertokoan populer adalah beberapa hal yang bisa dinikmati dari Broadbeach. Luangkan waktu untuk singgah di The Oasis dan The Star Gold Coast ketika Anda berkunjung, kemudian jelajahi kota menggunakan metro dari Stasiun LRT Broadbeach South untuk menikmati hal menarik lainnya.

Broadbeach
Coolangatta which includes a high rise building, a city and a sunset

Coolangatta

Nikmati pantai yang indah dan pertokoan populer di Coolangatta. Singgahi juga Pantai Kirra atau Pantai Coolangatta ketika mengunjungi kawasan ini.

Coolangatta
Burleigh Beach showing a beach, city views and general coastal views

Burleigh Heads

Burleigh Heads dikenal memiliki pantai yang indah serta beberapa tempat yang menarik untuk dikunjungi seperti Pantai Burleigh dan Taman Nasional Burleigh Head.

Burleigh Heads
Pantai Palm

Pantai Palm

Pantai Palm terkenal akan pantainya, tetapi Anda juga dapat singgah di Tallebudgera Creek dan Kompleks Olahraga Mallawa Drive saat berkunjung.

Pantai Palm
Main Beach which includes a skyscraper, general coastal views and a beach

Southport

Pantai, spa, dan taman hiburan adalah beberapa hal yang harus dicoba di Southport. Namun, pastikan Anda juga menyinggahi Pusat Perbelanjaan Australia Fair atau Gold Coast Aquatic Centre saat menjelajahi kawasan ini.

Southport
The Star Grand at The Star Gold Coast

The Star Grand at The Star Gold Coast

5 out of 5
8 Casino Drive Broadbeach QLD
Harga Rp3.114.059 per malam dari 29 Jan hingga 30 Jan
Rp3.114.059
total Rp3.425.509
29 Jan - 30 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel mewah ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, 8 restoran, dan 2 hot tub. Tamu kami memuji staf di ulasan kami. Objek wisata populer seperti ...
8,4/10 Very Good! (1.007 ulasan)
Staying at The Star was an overall good experience, only fault that I had was the pool areas were overly busy and no seats were ever available even despite going to the pool early at 8:30am. We found people would put down their towels, leave and then come back later. Makes it a bit difficult to enjoy ...

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

The Star Grand at The Star Gold Coast
Novotel Surfers Paradise

Novotel Surfers Paradise

4.5 out of 5
Cnr Surfers Paradise Blvd and Hanlan St Surfers Paradise QLD
Harga Rp1.937.834 per malam dari 26 Jan hingga 27 Jan
Rp1.937.834
total Rp2.131.617
26 Jan - 27 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel mewah ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar. Tamu kami memuji sarapan dan staf di ulasan kami. ...
8/10 Very Good! (1.398 ulasan)
Great location and walk to all sightseeing places and restaurants.

Diulas pada tanggal 13 Jan 2026

Novotel Surfers Paradise
voco Gold Coast by IHG

voco Gold Coast by IHG

4.5 out of 5
31 Hamilton Avenue Surfers Paradise QLD
Refundable penuh
Harga Rp1.589.830 per malam dari 21 Jan hingga 22 Jan
Rp1.589.830
total Rp1.748.813
21 Jan - 22 Jan
termasuk pajak & biaya lainnya
Menginaplah di hotel mewah ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, 2 kolam renang outdoor, dan 3 restoran. Tamu kami memuji sarapan dan staf di ulasan kami. ...
8,4/10 Very Good! (1.005 ulasan)
Everything good

Diulas pada tanggal 12 Jan 2026

voco Gold Coast by IHG
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Meriton Suites Broadbeach, Gold Coast

Meriton Suites Broadbeach, Gold Coast

5 out of 5
2669 Gold Coast Highway Broadbeach QLD
Menginaplah di hotel apartemen mewah ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, parkir (biaya tambahan), dan resepsionis 24 jam. Tamu kami memuji staf dan kebersihan ...
9,2/10 Wonderful! (4.424 ulasan)
Beautiful room and very nice staff

Diulas pada tanggal 8 Jan 2026

Meriton Suites Broadbeach, Gold Coast
Meriton Suites Surfers Paradise

Meriton Suites Surfers Paradise

5 out of 5
86 The Esplanade Surfers Paradise QLD
Menginaplah di hotel apartemen mewah ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, pusat kebugaran, dan parkir (biaya tambahan). Tamu kami memuji staf dan kondisi ...
8,8/10 Excellent! (991 ulasan)
部屋からの景色がすごくよかったです! お部屋にキッチン、洗濯機、乾燥機が付いていて、着替えも洗えたり、近くのスーパーで買ったものを調理したり、観光もできて、有意義な時間が過ごせました(^^)

Diulas pada tanggal 12 Jan 2026

Meriton Suites Surfers Paradise
Qube Broadbeach

Qube Broadbeach

4 out of 5
Cnr Queensland Ave and Jubilee Ave Broadbeach QLD
Menginaplah di hotel apartemen ini di Gold Coast. Nikmati WiFi gratis, parkir gratis, dan pusat kebugaran. Tamu kami memuji kolam renang dan staf di ulasan kami. ...
9,2/10 Wonderful! (1.002 ulasan)
Apartment was spacious and cleqn. Great location and amenities

Diulas pada tanggal 8 Jan 2026

Qube Broadbeach
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat Gold Coast