Museum Otomotif Lane

Museum Otomotif Lane
Museum Otomotif Lane
Museum Otomotif Lane
Museum Otomotif Lane
Museum Otomotif Lane


Sebagai salah satu permata tersembunyi di Nashville, museum unik ini menampung koleksi terbanyak mobil dan motor Eropa di Amerika Serikat.

Apa yang diawali sebagai 70 kendaraan koleksi pribadi telah berkembang menjadi museum mobil, truk dan sepeda motor. Museum Lane Motor mengkhususkan diri pada kendaraan yang tidak mungkin Anda lihat di jalan bebas hambatan AS. Berlokasi di sebuah tempat sangat luas yang dahulu adalah toko roti, museum ini menyimpan lebih dari 300 kendaraan sebagai koleksinya. Menampilkan sekitar 150 kendaraan dalam satu pameran, kendaraan ini diputar secara berkala yang berarti Anda akan selalu melihat kendaraan baru. Dikelompokkan berdasarkan negara asal, sebagian besar kendaraan berasal dari tahun 1950-70-an. Salah satu yang terbaru, Mobil Cerdas Mercedes, dibuat pada tahun 2003. Jelajahi dunia mobil mikro, keajaiban beroda tiga, kendaraan aneh yang didorong oleh baling-baling, kendaraan amfibi, kendaraan balap di salju, mobil dengan bahan bakar alternatif dan transportasi militer. Namun banyak yang akan memuaskan para penggila kecepatan yang akan sangat menyukai Maserati Bora 1975 dan Caterham Blackbird. Museum Lane Motor bangga dengan temuannya yang misterius. Kendaraan terkecil dalam koleksi, Peel P50, memegang Rekor Dunia Guinness sebagai "Mobil Terkecil yang Legal untuk Dipakai Di Jalanan." Kendaraan terbesar, tank amfibi, yang telah tidak dipakai Angkatan Bersenjata AS memiliki ban setinggi lebih dari 3,8 meter! Sebagai museum yang benar-benar aktif, 90 persen koleksinya dalam kondisi dapat dioperasikan dan tiap mobil mendapatkan penggantian oli serta perawatan mesin berkala setiap tahun. Turunkan anak-anak di area permainan dalam ruangan yang memiliki mainan bertema mobil serta permainan video game berkendara, sehingga mereka merasa senang saat Anda mengitari barisan mobil yang berkilauan. Berhati-hatilah museum menjual barang pamerannya setiap saat, jadi Anda bisa saja tidak hanya membawa kaos oblong oleh-oleh ke rumah. Museum Lane Motor tutup setiap hari Selasa dan Rabu, dan di hari Pengucapan Syukur, Natal, dan Tahun Baru. Museum ini terletak lima kilometer di sebelah barat daya pusat kota Nashville di Murfreesboro Pike, dan memiliki banyak lahan parkir gratis.

Tempat populer untuk dikunjungi


Opsi Penginapan Terbaik Dekat Museum Otomotif Lane

Hillside Crossing Nashville

Hillside Crossing Nashville

2 out of 5
717 Spence Ln Nashville TN
Hillside Crossing Nashville
Best Western Plus Sunrise Inn

Best Western Plus Sunrise Inn

2.5 out of 5
825 Murfreesboro Pike Nashville TN
Best Western Plus Sunrise Inn
Super 8 by Wyndham Nashville Near Downtown / I-40

Super 8 by Wyndham Nashville Near Downtown / I-40

2 out of 5
821 Murfreesboro Pike Nashville TN
Super 8 by Wyndham Nashville Near Downtown / I-40
expressway inn

expressway inn

2.5 out of 5
893 Murfreesboro Pike Nashville TN
expressway inn
Hyatt House Nashville Downtown/Convention Center

Hyatt House Nashville Downtown/Convention Center

3 out of 5
535 Rep. John Lewis Way S Nashville TN
Hyatt House Nashville Downtown/Convention Center
Comfort Inn Downtown Nashville - Music City Center

Comfort Inn Downtown Nashville - Music City Center

3 out of 5
1501 Demonbreun St Nashville TN
Comfort Inn Downtown Nashville - Music City Center
Harthall Hotel

Harthall Hotel

4 out of 5
321 Hart St Nashville TN
Harthall Hotel
GLō Best Western Nashville Airport

GLō Best Western Nashville Airport

3 out of 5
425 Glastonbury Rd Nashville TN
GLō Best Western Nashville Airport
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.