Tokyo

Panduan Perjalanan
Tokyo
Rasakan energi di salah satu kota terbesar di dunia ini, yang menjadi pusat pertokoan elektronik dan pencakar langit, karya seni kuno, dan sakura indah bermekaran.

Dengan penduduk lebih dari 30 juta jiwa, area metropolitan Tokyo adalah pusat populasi terbesar di dunia. Kondisi ini sangat mengesankan mengingat separuh Tokyo hancur selama serangan udara pada Perang Dunia II. Kota yang dibangun kembali setelah 1945 ini menyajikan perpaduan memikat antara tradisi kuno dan kepemimpinan modern. Naiklah ke puncak pencakar langit untuk menikmati pemandangan mengesankan ke kota yang nyaris tidak berujung ini. Dari Jembatan Pelangi, Menara Tokyo, Menara Mori, dan Tokyo Skytree, Anda akan melihat berbagai objek ikonik di garis langit Jepang yang modern bahkan hingga Gunung Fuji. Kembali ke jalan, rasakan atmosfer distrik paling ramai di kota ini, Shinjuku, tempat banyak gedung tertinggi dan stasiun kereta api tersibuk di Tokyo berada. Meskipun menjadi kota modern, Tokyo mempertahankan kaitannya dengan masa lalu. Lihat seni dan artefak dari masa Jepang kuno dan negara-negara Asia lainnya di Museum Nasional Tokyo. Koleksinya mencakup benda-benda dengan usia hingga 12.000 tahun. Istana Kekaisaran Tokyo, rumah para shogun dan kaisar selama berabad-abad, berdiri di sini. Pelajari spiritualitas Buddha tradisional yang dimulai pada tahun 645 di Kuil Sensoji. Kuil Yasukuni dan Museum Yushukan memperlihatkan upaya Shinto untuk menghormati 2 juta lebih warga yang meninggal dalam pengabdian kepada negara selama satu setengah abad terakhir.Tokyo terus membangun kembali dan menciptakan kembali jati dirinya. Kompleks serbaguna Bukit Roppongi dibangun pada tahun 2003 di jantung kota dan memberikan sebagian latar paling trendi untuk hiburan malam. Tempat ini sangat populer di kalangan ekspatriat. Meskipun Tokyo sangat padat, ada banyak ruang terbuka hijau di ke-23 distriknya. Akhir Maret dan awal April menyajikan sakura Jepang bermekaran yang terkenal. Salah satu tempat paling populer untuk menikmati tanaman ini dengan keranjang piknik adalah di Shinjuku Gyoen. Taman di setiap distrik dirancang dengan cermat, dengan arsitektur pertamanan yang terperinci untuk memberikan oasis bagi warga Jepang dan pengunjung yang ingin bersantai dan menyegarkan diri.

Video Panduan Perjalanan di Tokyo

APA Hotel & Resort Ryogoku Eki Tower
APA Hotel & Resort Ryogoku Eki Tower
3 out of 5
1-11-10 Yokoami, Sumida, Tokyo, Tokyo, 130-0015
Refundable penuhPesan sekarang, bayar saat Anda menginap
Harga Rp1.012.925 per malam dari 23 Apr hingga 24 Apr
Rp1.012.925
per malam
23 Apr - 24 Apr
Menginaplah di hotel bisnis bintang 3 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, kolam renang outdoor, dan sarapan. Tamu kami memuji kondisi keseluruhan di ulasan kami. ...
9/10 Wonderful! (306 ulasan)
Fint hotel
"Et hyggeligt hotel, men et meget lille værelse. Et fantastisk spaområde. Lidt træls at personalet talte meget dårligt engelsk. Lå meget tæt på togstation."

Diulas pada tanggal 21 Mar 2023

APA Hotel & Resort Ryogoku Eki Tower
Hotel Gracery Shinjuku
Hotel Gracery Shinjuku
4 out of 5
1-19-1 Kabukicho, Shinjuku-ku, Tokyo, Tokyo-to, 160-0021
Refundable penuh
Harga Rp2.522.761 per malam dari 23 Apr hingga 24 Apr
Rp2.522.761
per malam
23 Apr - 24 Apr
Menginaplah di hotel bintang 4 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, 14 restoran, dan sarapan. Tamu kami memuji kenyamanan kamar di ulasan kami. Objek wisata populer ...
8,8/10 Excellent! (1.005 ulasan)
"地點方便去各旅遊點 多食店 方便購物"

Diulas pada tanggal 22 Mar 2023

Hotel Gracery Shinjuku
The Royal Park Hotel Tokyo Haneda
The Royal Park Hotel Tokyo Haneda
4 out of 5
2-6-5 Haneda International Airport, Ota-ku, Tokyo, Tokyo-to, 144-0041
Harga Rp2.548.628 per malam dari 20 Apr hingga 21 Apr
Rp2.548.628
per malam
20 Apr - 21 Apr
Menginaplah di hotel bintang 4 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, sarapan, dan resepsionis 24 jam. Tamu kami memuji staf dan kebersihan kamar di ulasan kami. ...
9/10 Wonderful! (1.528 ulasan)
"출장 마지막날 아침 비행기를 이용하기 위해 묵었습니다. 만족스러웠습니다."

Diulas pada tanggal 19 Mar 2023

The Royal Park Hotel Tokyo Haneda
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Citadines Shinjuku Tokyo
Citadines Shinjuku Tokyo
3.5 out of 5
1-28-13 Shinjuku, Shinjuku-ku, Tokyo, Tokyo-to, 160-0022
Menginaplah di hotel apartemen bisnis bintang 3,5 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, sarapan, dan pusat kebugaran 24 jam. Tamu kami memuji staf dan kebersihan ...
9/10 Wonderful! (2.338 ulasan)
Good value
"We had a really nice stay. We caught early check in which was appreciated. Rooms were spotless with good amenities (we had a studio with kitchenette). Handy for local underground or a 20 min walk to main station."

Diulas pada tanggal 15 Mar 2023

Citadines Shinjuku Tokyo
Minn Kasai
Minn Kasai
3 out of 5
3-32-13 Nakakasai, Edogawa, Tokyo, Tokyo, 134-0083
Menginaplah di hotel apartemen bisnis bintang 3 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, fasilitas laundry, dan layanan concierge. Objek wisata populer seperti Disneyland® ...
9,2/10 Wonderful! (41 ulasan)
"酒店馬路正對面有一間24小時的生鮮批發超市很適合自煮的住客每天黑毛和牛 草莓 清酒的晚餐. 臨時要來點宵夜也不是問題 此行最感到滿意的點. 四人房兩個人住非常舒適 小到餐具大到打掃用的吸塵器應有儘有 適合長期旅宿. 稍微有點不方便 1. 自助check in 大概花了10分鐘 還是無法完成最後電聯服務人員協助 2. 距離市中心頗遠 捷運大概要搭乘30分鐘才能到日本橋,離迪士尼直線距離很近4.4km卻沒有直線抵達的捷運繞一大圈還要一小時才能到 最後選擇搭計程車約日幣3000元"

Diulas pada tanggal 18 Mar 2023

Minn Kasai
Mimaru Tokyo Shinjuku West
Mimaru Tokyo Shinjuku West
3 out of 5
3-3-11 Nishishinjuku, Shinjuku-ku, Tokyo, Tokyo, 160-0023
Menginaplah di apartemen bintang 3 ini di Tokyo. Nikmati WiFi gratis, fasilitas laundry, dan dapur. Objek wisata populer seperti Istana Kekaisaran Tokyo dan ...
9,6/10 Exceptional! (72 ulasan)
"The property was a bit tight for our family of four, but it was still very cosy. Hotel staff were very nice and welcoming. The hotel itself was very clean and we loved there was a 7 Eleven just a short walk away. Overall, we really enjoyed our stay :)"

Diulas pada tanggal 22 Mar 2023

Mimaru Tokyo Shinjuku West
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Atraksi wisata